Ironisnya, sebut Dr Taqwadin hingga sekarang masih belum ada perbaikan, dan malah sudah ditumbuhi semak belukar.
Selanjutnya, Kepala Balai PJN I Sumut – Aceh, melalui Kasatker I, Amri Mirza, ketika dimintai tanggapannya hingga berita ini diturun belum memberikan tanggapan, meski sudah contereng dua. (red)